Bank Dunia berkunjung ke Bondowoso? Ya seperti itulah kenyataannya. Pada tanggal 08 Desember 2015, Bank Dunia beserta perwakilan dari provinsi Jawa Timur melakukan kunjungan ke empat desa di Kabupaten Bondowoso dalam rangka evaluasi kegiatan PAMSIMAS tahun 2014 dan 2015. Keempat desa tersebut antara lain Desa Kerang, Desa Randu Cangkring, Desa Wonosari, dan Desa Baratan. Beberapa poin yang menjadi evaluasi adalah administrasi di desa, akses jamban, akses air bersih, perkembangan kegiatan PAMSIMAS, dsb. Berikut dokumentasinya di desa Baratan, Kecamatan Binakal, Kabupaten Bondowoso...
Minggu, 13 Desember 2015
bank dunia,
desa baratan,
kabupaten bondowoso,
kecamatan binakal,
pamsimas,
world bank
0
Comments
Kunjungan Bank Dunia ke Desa Baratan, Kecamatan Binakal, Bondowoso
Diposting oleh
@pohontua28
Langganan:
Postingan (Atom)
Documentation
pamsimas
(5)
uks
(5)
prolanis
(4)
phbs
(3)
GEMAS
(2)
Kelas Remaja
(2)
Penjaringan kesehatan
(2)
kader tiwisada
(2)
Imunisasi
(1)
Kampanye CTPS
(1)
Kampanye Higyene Sekolah
(1)
Kecacingan
(1)
Pemicuan
(1)
Sub pin difteri
(1)
bias
(1)
demo gosok gigi
(1)
dokter kecil
(1)
kelas ibu balita
(1)
kelas ibu hamil
(1)
pemeriksaan kualitas air
(1)
pjb
(1)
posyandu sekolah
(1)
puskesmas keliling
(1)
sanitasi jajanan sekolah
(1)
stbm sekolah
(1)
BELANTARA INDONESIA
by admin :
Ponkesdes Sumber Waru. Diberdayakan oleh Blogger.