PONKESDES SUMBER WARU

Bangunan ini berdiri dan diresmikan pada tanggal 14 Juni 2016 lewat kerja sama antara pemerintah Indonesia dengan pemerintah Jepang dan melibatkan banyak pihak yang terkait di dalamnya. Diantaranya adalah PSPSDM dari Mataram, Pemerintah Kabupaten Bondowoso, Dinas Kesehatan Kabupaten Bondowoso, Pemerintah Desa Sumber Waru, dan banyak lagi yang tidak bisa disebutkan satu per satu. Pembangunan memakan waktu kurang lebih 9 bulan, dimulai pada bulan Agustus 2015 dan selesai pada bulan April 2016. Berikut penampakannya...


 Bangunan Ponkesdes

Teras Ponkesdes

 
Loket

 BP Umum

  
 BP KIA

 Ruang Bersalin

 
  Farmasi

Ruang Nifas

Ruang Tunggu

Toilet

Rumah dinas Bidan


STRUKTUR ORGANISASI

Kepala Puskesmas Binakal
Drg. Noeri Rustianti

Ketua Jejaring
Drg. Mala

Pelaksana Balai Pengobatan Umum
Muhammad Arif Widyanto Amd. Kep.

Pelaksana Balai Pengobatan KIA
Anggun Dwi Cahyaningtyas. Amd. Keb.
Leli Astutik Amd. Keb.

*******

2 Comments:

SAHABAT mengatakan...

mantap,,,,,

@pohontua28 mengatakan...

Alhamdulillah selesai...

Posting Komentar

BELANTARA INDONESIA

by admin :

by admin :
Ponkesdes Sumber Waru. Diberdayakan oleh Blogger.
 
;